Home » » Khasiat hebat Buah Kiwi

Khasiat hebat Buah Kiwi

Buah Kiwi (Actinidia chinensis), Berbentuk bulat lonjong, berwana cokelat dengan bulu-bulu halus pada kulit buahnya. Daging buahnya berwarna hijau terang dengan biji-biji hitam kecil, lezat dimakan segar sebagai buah meja, asal dikupas dahulu atau disendok langsung dari buahnya. Dijadikan salad buah, es krim atau sebagai hiasan Cake juga enak. 

  1. Buah kiwi mengandung actinidin, enzim alami yang dapat mengatasi sembelit Asam askobin-nya melindungi tubuh dari demam dan nyeri persendian.

  2. Daging buahnya yang berwarna hijau mengandung magnesium yang bersama dengan vitamin C membuat hati bekerja lebih maksimal.

  3. Amino arginine-nya membantu peredaran darah dan mampu mengatasi masalah impotensi.
  4. Kandungan zat lutein-nya diduga dapat mencegah kanker prostat

  5. Buah kiwi juga mengandung serat yang tinggi sehingga sangat cocok bagi mereka yang sedang menjalankan program diet.

  6. Tahukah anda di balik rasa nikmatnya, ternyata kiwi memiliki khasiat yang luar biasa. Beragam manfaat yang terkandung dalam buah kiwi, antara lain sebagai sumber vitamin, mineral hingga sumber energi.

Khasiat Buah Kiwi:
  •  Nutrisi untuk mempersiapkan Kehamilan
  •  Mencegah Penyakit Jantung dan hipertensi
  •  Mengobati Gejala Impotensi
  •  Menjaga kesehatan mata
  •  Menjaga kecantikan kulit
  •  Efektif untuk program diet.
  •  Meningkatkan kemampuan otak
  •  Mengatasi Sembelit
Demikian dahysatnya khasiat buah kiwi bagi kesehatan tubuh kita.

0 komentar:

Posting Komentar